AL-QURTUBI DAN QIRA’AT MUTAWATIRAH (TELAAH MANHAJ, MASADIR, DAN TAUJIH AL-QIRA’AT AYATAYAT HUKUM DALAM TAFSIR AL-JAMI‘ LI AHKAM AL-QUR’AN)

MUHAMMAD AKROM, (2021) AL-QURTUBI DAN QIRA’AT MUTAWATIRAH (TELAAH MANHAJ, MASADIR, DAN TAUJIH AL-QIRA’AT AYATAYAT HUKUM DALAM TAFSIR AL-JAMI‘ LI AHKAM AL-QUR’AN). Bachelor thesis, IAIN Syekh Nurjati Cirebon.

[img]
Preview
Text
COVER DLL.pdf

Download (2MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (763kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (350kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAPUS.pdf

Download (362kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Salah satu khazanah keilmuan yang sangat penting dalam al-Qur’an adalah‘ulum al-qira’at. Hal tersebut dikarenakan al-Qur’an turun berbahasa Arab dan menggunakan berbagai macam dialek. Pembahasan ‘ulum alqira’ at juga menjadi penting karena al-Qur’an diturunkan tidak hanya menggunakan satu ragam bacaan, namun beberapa macam. Dalam perkembanganya, qira<’at sendiri dalam periwayatannya terdapat qira<’at mutawa<tirah, syaz| dan lain-lain yang berpengaruh dalam hukum, fiqh khususnya. Oleh karena itu, penulis memilih kitab karya al-Qurt}ubi yakni al- Jami‘ li ahka<m al-Qur’a<n sebagai bahan utama dalam penulisan ini. Dalam penulisan ini, Terdapat 3 point dalam rumusan masalah yakni pertama; Bagaimana metode (manha<j) qira<’at yang dipakai oleh Imam al- Qurt}ubi< terhadap ayat-ayat hukum dalam kitab tafsir al-Jami‘ li ah|ka<m al- Qur’a<n. Kedua: Bagaimana sumber (mas}a>dir) qira<’at yang dipakai oleh Imam al-Qurtubi terhadap ayat-ayat hukum dalam kitab tafsir al-Jami‘ li ahka<m al-Qur’a>n, dan ketiga: Bagaimana ragam sisi (tauji>h) qira’a> t yang dipakai oleh Imam al-Qurt}ubi< terhadap ayat-ayat hukum dalam kitab tafsir al-Jami‘ li ahka<m al-Qur’a<n. Dalam kerangka pemikiran penulis menggunakan analisis makna, yakni mendifinisikan baik secara etimologi maupun terminologi setiap istilah yang menjadi fokus penelitian melalui berbagai macam pendapat dari para pakar. Penelitian ini merupakan jenis penelitian kualitatif atau studi pustaka (library research), metode penelitian yang digunakan adalah pengumpulan ayat dalam 1 tema atau maudui. Adapun hasil dalam penelitian ini adalah Imam al-Qurt}ubi< dalam menjelaskan qira<’at ayat-ayat hukum menggunakan 5 manha<j , di antaranya: 1) Penisbatan qira<’at dengan menyebut nama qa>ri>’ atau perawinya, 2). Menjelaskan qira<’at tanpa menyebutkan siapa perawinya, 3). Menjelaskan qira>’at dinisbatkan kepada penduduk suatu daerah, 4). Menjelaskan qira<’at dinisbatkan kepada Jama<’ah, Jumhu>r dan ‘A<mmah atau yang lainnya, 5). Tarji<h{ dan pilihan al-Qurt}ubi< dari berbagai qira>’at yang ada sekaligus menghukuminya. Mas}a<dir al-qira<’<a<t al-Qurtu} bi terhadap ayat-ayat hukum dalam kitab tafsir al-Ja<mi‘ li ahka<m al-Qur’a<n, Al-Qurtu} bi banyak mengambil sumber-sumber inti (mas}a<dir) penjelasan qira>’at dalam tafsirnya untuk menjelaskan makna-makna pengambilan hukum dari kitab-kitab ahli bahasa juga dari kitab-kitab ahli tafsir. Tauji<h al-Qira<’at dalam 17 ayat yang diteliti memiliki pengaruh terhadap istinba>t} hukum-hukum fiqih.

[error in script]
Item Type: Thesis (Bachelor)
Subjects: Filsafat, Psikologi, Agama
Filsafat, Psikologi, Agama > BP Islam. Bahaism. Theosophy, etc
Divisions: Fakultas Ushuluddin Adab dan Dakwah > Ilmu Al-Quran dan Tafsir
Depositing User: tuti alawiyah alawiyah
Date Deposited: 09 Sep 2021 01:33
Last Modified: 09 Sep 2021 02:55
URI: http://repository.syekhnurjati.ac.id/id/eprint/5227

Actions (login required)

View Item View Item