ANALISIS NILAI SOSIAL PADA NOVEL BUMI MANUSIA KARYA PRAMOEDYA ANANTA TOER DAN PEMANFAATANNYA SEBAGAI MODUL PEMBELAJARAN NOVEL SEJARAH DI SMA (KAJIAN SOSIOLOGI SASTRA)

Malikha, (2022) ANALISIS NILAI SOSIAL PADA NOVEL BUMI MANUSIA KARYA PRAMOEDYA ANANTA TOER DAN PEMANFAATANNYA SEBAGAI MODUL PEMBELAJARAN NOVEL SEJARAH DI SMA (KAJIAN SOSIOLOGI SASTRA). Bachelor thesis, S1 Tadris Bhs. Indonesia IAIN Syekh Nurjati Cirebon.

[img]
Preview
Text
1. HALAMAN DEPAN.pdf

Download (960kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. BAB I.pdf

Download (211kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. BAB V.pdf

Download (78kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (214kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini membahas mengenai analisis nilai sosial dan pemanfaatannya sebagai modul pembelajaran novel sejarah di SMA. Adapun tujuan yang ingin dicapai yaitu untuk mengetahui nilai-nilai sosial apa saja yang terkandung dalam novel Bumi Manusia dan memanfaatkan hasil analisis sebagai modul pembelajaran novel sejarah di SMA. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif, adapun sumber data dalam penelitian ini yaitu buku novel Bumi Manusia dan datanya berupa kutipan-kutipan dari buku novel Bumi Manusia yang memuat nilai-nilai sosial. sedangkan, teknik pengumpulan data yang digunakan ada tiga yaitu teknik studi pustaka, teknik baca, dan teknik simak. Instrumen penelitian yang digunakan yaitu dokumentasi data yang berupa kutipan novel. Hasil penelitian menunjukan bahwa dalam novel Bumi Manusia terdapat fakta-fakta yang telah ditemukan seperti; kelas sosial dalam masyarakat, marginalisasi perempuan, diskriminasi sosial, dan pelanggaran norma-norma masyarakat serta terdapat tujuh belas data yang mencakup nilai sosial kasih sayang antaranya enam data kekeluargaan, dua data menolong, satu kesetiaan, dan tiga data keadilan. Nilai sosial tanggung jawab antaranya dua data nilai rasa miliki, dan satu data empati atau simpati. Nilai sosial keserasian hidup antaranya satu data kerja sama, dan satu data toleransi dan hasil analisis nilai sosial tersebut dijadikan buku modul pembelajaran novel sejarah di SMA.

[error in script]
Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: Nilai Sosial, Novel Bumi Manusia, Pembelajaran Sastra
Subjects: Pendidikan > Pendidikan (Umum)
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > 10. Tadris Bahasa Indonesia
Depositing User: H. Tohirin S.Ag
Date Deposited: 06 Dec 2022 04:38
Last Modified: 06 Dec 2022 07:36
URI: http://repository.syekhnurjati.ac.id/id/eprint/8460

Actions (login required)

View Item View Item