Perspektif Islam dalam Kepemimpinan: Sebuah Studi di Lembaga Pendidikan Islam

Farihin, (2023) Perspektif Islam dalam Kepemimpinan: Sebuah Studi di Lembaga Pendidikan Islam. Munaddhomah: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 4 (2). pp. 252-260. ISSN 2775-2933

[img]
Preview
Text
Perspektif Islam dalam Kepemimpinan Sebuah Studi di Lembaga.pdf

Download (220kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini mengkaji terkait kepemimpinan dalam perspektif islam. Dimana beberapa penelitian menunjukan dinamika kepemimpinan dengan motivasi dan disiplin pegawai yang seringkali mempengaruhi kinerja didalam kelompok organisasi. Sudah seyogyanya sebagai pemimpin memiliki gaya dan caramemanjemen untuk mencapai tujuan. Sebagai Lembaga yang berada di lingkungan Pendidikan islam maka penelitian ini mengkaji bagaimana pemimpin memposisikan diri dari berbagai dimensi agama seperti perpekstif, cara memanajemen dan kredibilitas pegawai dilingkungan Pendidikan islam yang kental dengan budaya keagamaan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualiatatif dengan melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa nilai-nilai islam dalam Al-quran dan Al-hadist serta tuntunan Nabi Muhammad SAW menjadi pedoman dalam managerial kepemimpinan yang mampu menciptakan budaya keislaman yang kental dengan nilai-nilai tauladan yaitu sifat Shidiq, Tabligh, Amanah, Fathonah. Hasi penelitian ini diharapkan dapat memberikan kontribusi bagi teoritis kepemimpinan di Lembaga Pendidikan islam di masa mendatang

[error in script]
Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Kepemimpinan, Perspektif Islam, Lembaga Pendidikan Islam
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > 9. Manajemen Pendidikan Islam
Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > 9. Manajemen Pendidikan Islam
Depositing User: H. Tohirin S.Ag
Date Deposited: 18 Apr 2023 21:00
Last Modified: 18 Apr 2023 21:23
URI: http://repository.syekhnurjati.ac.id/id/eprint/10123

Actions (login required)

View Item View Item