KONFLIK MUSLIM SUKU MORO DAN PEMERINTAH FILIPINA PADA TAHUN 1946-1996

LUTHFIATUN FADHILAH, (2024) KONFLIK MUSLIM SUKU MORO DAN PEMERINTAH FILIPINA PADA TAHUN 1946-1996. Bachelor thesis, S1-SEJARAH KEBUDAYAAN ISLAM.

[img] Text
1708301003_1_cover.pdf

Download (1MB)
[img] Text
1708301003_2_bab1.pdf

Download (657kB)
[img] Text
1708301003_6_bab5.pdf

Download (316kB)
[img] Text
1708301003_7_dafpus.pdf

Download (298kB)

Abstract

Skripsi ini membahas tentang Masuknya Islam di Wilayah Filipina bagian Selatan Khususnya di wilayah Mindanao dan membahas mengenai Konflik yang Terjadi antara Muslim Suku Moro dengan Pemerintah Filipina pada tahun 1946 – 1996. Metode penelitian yang digunakan dalam penyusunan skripsi ini adalah pendekatan library research atau studi pustaka yang melalui empat tahapan. Pertama, heuristik. Kedua, verifikasi. Ketiga, interpretasi. Keempat, historiografi. Islam masuk ke wilayah Filipina Selatan melalui perdagangan dari Timur tengah, Konflik yang terjadi antara Muslim Suku Moro dengan Pemerintah Filipina di dasari dengan adanya penguasaan atau perebutan tanah tempat tinggal kaum Muslim Suku Moro yang dikuasai oleh Orang-orang Pemerintah Filipina yang mayoritas beragama Katolik, serta ketidak adilan sikap Pemerintah Filipina dalam memperlakukan Kaum Muslim Suku Moro dari segi Pendidikan, Ekonomi, Sosial serta Politik. Serta peperangan dan pembantaian yang dilakukan oleh Pemerintah Filipina terhadap Muslim Suku Moro yang berstatus sebagai kaum Minoritas di Filipina.

[error in script]
Item Type: Thesis (Bachelor)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ushuluddin Adab dan Dakwah > Sejarah Kebudayaan Islam
Depositing User: H. Tohirin S.Ag
Date Deposited: 15 Aug 2024 02:13
Last Modified: 15 Aug 2024 02:13
URI: http://repository.syekhnurjati.ac.id/id/eprint/14339

Actions (login required)

View Item View Item