Fiqoh Dwi Sutrisno, (2015) PENGARUH PERILAKU KONSUMEN KOGNITIF DAN PERILAKU KONSUMEN AFEKSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK PEMBIAYAAN KPR PADA BANK MUAMALAT CABANG CIREBON. Bachelor thesis, IAIN Syekh Nurjati Cirebon.
|
Other
FIQOH DWI SUTRISNO (14112210048).PDF Download (10MB) | Preview |
Abstract
Keputusan pembelian oleh nasabah dipengaruhi oleh perilaku konsumen itu sendiri baik dari perilaku kognitif maupun perilaku afeksi. konsumen atau nasabah merupakan muara dari semua produksi, semakin dekat dengan nasabah maka produk yang ditawarkan Bank Muamalat Indonesia Cabang Cirebon akan semakin diterima oleh nasabah atau konsumen. Metode yang digunakan dalam peneltian ini adalah metode kuantitatif, teknik pengumpulan data melalui penyebaran kuesioner yang ditujukan pada nasabah Bank Muamalat Indonesia cabang cirebon. Dengan jumlah sempel yang diteliti berjumlah 73 nasabah. Adapun tehnik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah sampling acak (random sampling). Untuk teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner dan dokumentasi, serta teknik analisi data menggunakan uji validitas, uji reliabilitas, uji normalitas, uji heterokedastisitas, uji multikolinearitas, pengujian statistic menggunakan uji analisis regresi berganda, uji T parsial, uji F simultan dan uji determinasi berganda. Kesimpulan yang diperoleh dari penelitian ini adalah keseluruhan variable berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian produk KPR di Bank Muamalat Cabang Cirebon, baik secara individu (parsial) maupun bersama-sama (simultan). Kata Kunci: Perilaku Konsumen Kognitif, Perilaku Konsumen Afeksi dan Pengambilan
Item Type: | Thesis (Bachelor) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
Depositing User: | H. Tohirin S.Ag |
Date Deposited: | 29 Dec 2016 01:26 |
Last Modified: | 12 Jun 2017 04:14 |
URI: | http://repository.syekhnurjati.ac.id/id/eprint/153 |
Actions (login required)
View Item |