Representasi Perjuangan Perempuan dalam Novel Wedding Agreement Karya Mia Chuz

Nurhannah Widianti, (2020) Representasi Perjuangan Perempuan dalam Novel Wedding Agreement Karya Mia Chuz. Jurnal Muazah:Jurnal Kajian Gender, 12 (1). pp. 53-70. ISSN 2502-5368

[img]
Preview
Text
muwazah.pdf

Download (323kB) | Preview

Abstract

Artikel ini menganalisis novel Wedding Agremeent yang menceritakan perjuangan perempuan bernama Tari dalam mempertahankan rumah tangganya. Meski tidak memperoleh hak lahir, batin, dan diselingkuhi, tapi ia tetap menjalankan tanggung jawabnya sebagai istri. Tujuan analisis yaitu mendeskripsikan nilai-nilai religius yang diimplementasikan Tari dalam menghadapi konflik rumah tangga. Penelitian ini juga menggambarkan bentuk-bentuk perjuangannya dalam menolak kawin kontrak. Adapun metodologi yang digunakan yaitu deskriptif kualitatif dengan pendekatan kritik feminisme. Hasil analisis menunjukkan bahwa nilai-nilai Islami yang tampak dalam pribadi Tari, yaitu senantiasa mendekatkan diri pada Allah, sabar, mandiri, patuh terhadap suami, dan santun. Sementara itu, bentuk perjuangan yang dilakukan Tari sebagai istri, antara lain (1) tidak gegabah mengambil keputusan dengan cara meminta saran dari orang terdekat; (2) senantiasa mencari cara untuk mempertahankan rumah tangga; (3) berusaha memanfaatkan waktu untuk menjadi istri yang baik dengan cara memenuhi berbagai kebutuhan suaminya.

[error in script]
Item Type: Article
Subjects: Pendidikan > Teori dan Praktek Pendidikan
Pendidikan > Teori dan Praktek Pendidikan > Pendidikan Tinggi
Divisions: Fakultas Ushuluddin Adab dan Dakwah > Bimbingan Konseling Islam
Depositing User: H. Tohirin S.Ag
Date Deposited: 11 Dec 2020 04:37
Last Modified: 11 Dec 2020 04:37
URI: http://repository.syekhnurjati.ac.id/id/eprint/4044

Actions (login required)

View Item View Item