Penggunaan Bahasa Indonesia Pada Surat Resmi di Kantor Kementerian Agama Kota Cirebon

Lilik Herawati, and Indrya, Mulyaningsih (2019) Penggunaan Bahasa Indonesia Pada Surat Resmi di Kantor Kementerian Agama Kota Cirebon. Indonesian Language Education and Literature, 5 (1). pp. 114-124. ISSN 2502-2261

Full text not available from this repository.

Abstract

Surat resmi yang dibuat dan diterbitkan oleh suatu lembaga dapat menjadi salah satu indikator, baik tidaknya lembaga tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan bahasa yang digunakan pada surat resmi Kantor Agama Kota Cirebon. Penelitian kualitatif deskriptif ini mengambil data berupa surat yang diterbitkan dari Januari sampai Maret 2019. Berdasarkan analisis dapat disimpulkan bahwa penulisan alamat, penulisan nama, penulisan hari, penulisan imbuhan, salam pembuka, salam penutup, pemerian keterangan waktu, kurang huruf atau kata, partikel, dan bentuk terikat pra-. Adapun faktor penyebab kesalahan bahasa, antara lain: salin tempel, tidak tahu, kurang teliti, serta tidak peduli. Oleh karena itu, disarankan agar dilakukan sosialisasi PUEBI dan KBBI V, penerapan UU No. 24 Tahun 2009, pelatihan penulisan surat dinas, serta penyusunan pedoman penulisan surat dinas.

[error in script]
Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: KBBI letter PUEBI Official training
Subjects: P Language and Literature > PC Romance languages
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > 10. Tadris Bahasa Indonesia
Depositing User: H. Tohirin S.Ag
Date Deposited: 27 Dec 2021 03:25
Last Modified: 27 Dec 2021 03:25
URI: http://repository.syekhnurjati.ac.id/id/eprint/5931

Actions (login required)

View Item View Item