PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP LOYALITAS NASABAH PADA BMT ISLAMIC CENTRE KABUPATEN CIREBON

LAILATUL MUBAROKAH, (2013) PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP LOYALITAS NASABAH PADA BMT ISLAMIC CENTRE KABUPATEN CIREBON. Bachelor thesis, IAIN Syekh Nurjati Cirebon.

[img]
Preview
Text
LAILATUL MUBAROKAH_58320132_ok.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstract

LAILATUL MUBAROKAH:(kawai_beauty@yahoo.com):Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui adakah pengaruh antara kualitas produk secara parsial terhadap loyalitas nasabah pada BMT Islamic Centre Kabupaten Cirebon, untuk mengetahui adakah pengaruh antara kualitas pelayanan secara parsial terhadap loyalitas nasabah pada BMT Islamic Centre Kabupaten Cirebon serta untuk mengetahui adakah pengaruh secara simultan antara kualitas produk dan kualitas pelayanan terhadap loyalitas nasabah pada BMT Islamic Centre Kabupaten Cirebon. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Instrumen penelitian menggunakan angket. Data yang diperoleh dianalisis dengan menggunakan uji regresi ganda. Setelah melalui uji validitas, uji reliabilitas, uji transformasi, uji normalitas, uji multikolinearitas, uji heteroskedastisitas dan uji autokorelasi. Hasil penelitian menunjukan bahwa variabel kualitas produk tidak berpengaruh secara parsial terhadap loyalitas nasabah. Variabel kualitas pelayanan berpengaruh secara parsial terhadap loyalitas nasabah. Disimpulkan juga pengaruh variabel kualitas produk dan kualitas pelayanan berpengaruh secara simultan terhadap loyalitas nasabah. Kata Kunci : Kualitas Produk, Kualitas Pelayanan dan Loyalitas Nasabah

[error in script]
Item Type: Thesis (Bachelor)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Depositing User: rosyidah rosyidah rosyidah
Date Deposited: 02 Feb 2017 08:01
Last Modified: 12 Jun 2017 03:48
URI: http://repository.syekhnurjati.ac.id/id/eprint/604

Actions (login required)

View Item View Item