Aris, AS (2020) PENGEMBANGAN PEMBELAJARAN IPS BERDASARKAN AWAL KONSEP SISWA. Indonesian Journal Of Elementary Education, 2 (1). ISSN 2716-5116
|
Text
5. Artikel-Pengembangan Pembelajaran IPS.pdf Download (126kB) | Preview |
Abstract
Munculnya kecenderungan baru dalam pemikiran Pendidikan IPS kea rah pengembangan nilai, moral dan sikap nampaknya masih tetap memandang arti penting peraihan pengetahuan. Dan pengetahuan adalah sebagai produk program Pendidikan IPS. Aksentuasi Pendidikan IPS sebagai ilmu pengetahuan tentang kualitas social, memang tendesius pada matra kognitif. Sungguh pun pengetahuan itu sendiri intergral dalam multi dimensionalitas akativitas belajar manusia. Kontruksi pengetahuan dalam Pendidikan IPS mensubstansikan didalamnya dimensi-dimensi dan fungsi-fungsi apeksi dan konasi. Dalam perspektif pengetahuan ini pula, status dan peran konsep sangat sentral dan strategis. Konsep sebagai muatan pemintal strukturisasi konstruk pengetahuan dalam Pendidikan IPS da balok- balok bangunan pengetahuan IPS. Konsep juga merupakan komponen structural program Pendidikan IPS, yang merangkum kompleksitas informasi dan fakta social dalam program rasional, structural dan secuensial. Melalu konsep pengetahuan dan ekspetasi diri peserta didik terhadap kehidupan manusia, khasanah dan kedalaman pengalaman hidupnya akan lebih sistematis. Konsep sebagai suatu keniscayaan dalam belajar Pendidikan IPS. Melalui konsep, siswa dapat menyerap pengetahuan kependidikan IPS lebih terstruktur, bermakna dan fungsional, belajar lebih aktif, serta memberikan kemantapan latar pengetahuan mereka terhadap realitas masyarakat yang setiap harinya mereka temui dan alami. Konsep juga sebagai alat berfikir kritis, kreatif dan inkuiri. Komponen ensesial dalam proses pengambilan keputusan reflektif, elemen dasar seluruh aktivitas refleksi bagi peraihan tujuan-tujuan Pendidikan IPS, serta pendekatan dalam pebelajaran Pendidikan IPS disekolah lanjutan
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Pengembangan awal konsep, dan teori pembelajaran siswa. |
Subjects: | Pendidikan > Teori dan Praktek Pendidikan Pendidikan > Teori dan Praktek Pendidikan > Pendidikan Menengah dan Pendidikan Menengah Atas |
Divisions: | Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > 6. Tadris Ilmu Pengetahuan Sosial |
Depositing User: | H. Tohirin S.Ag |
Date Deposited: | 18 May 2022 05:41 |
Last Modified: | 18 May 2022 05:41 |
URI: | http://repository.syekhnurjati.ac.id/id/eprint/6446 |
Actions (login required)
View Item |