Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Belanja Daerah Di Kota Cirebon Tahun 2016-2022

Adil Nugrah Laksono, (2024) Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Belanja Daerah Di Kota Cirebon Tahun 2016-2022. Bachelor thesis, S1 Ekonomi Syariah IAIN Syekh Nurjati.

[img] Text
2008204170_1_cover.pdf

Download (5MB)
[img] Text
2008204170_2_bab1.pdf

Download (2MB)
[img] Text
2008204170_6_bab5.pdf

Download (1MB)
[img] Text
2008204170_7_dafpus.pdf

Download (2MB)

Abstract

Belanja daerah menjadi salah satu indikator cara melihat kemampuan keuangan suatu daerah. Suatu daerah dikatakan baik kemampuan keuangannya apabila sumber penerimaan dan pengeluaran keuangan daerahnya seimbang. Kota Cirebon sebagai Pusat Kegiatan Nasional (PKN) memiliki dampak besar bagi sumber penerimaan daerahnya melalui pajak daerah, retribusi daerah, lain-lain PAD yang sah dan dana perimbangan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis bagaimana faktor-faktor yang mempengaruhi belanja daerah di Kota Cirebon yaitu pajak daerah, retribusi daerah, lain-lain PAD yang sah dan dana perimbangan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu menggunakan pendekatan kuantitaif, data yang diperoleh pada penelitian ini adalah data sekunder yang diambil dari laporan realisasi anggaran Kota Cirebon tahun 2016-2022. Metode pengambilan data dengan menggunakan studi pustaka dan publikasi pemerintah. Dalam hal analisis data, peneliti ini menggunakan analisis linear berganda. Selain itu subjek penelitian ini yaitu daerah Kota Cirebon Berdasarkan analisis menggunakan uji-t, belanja daerah di Kota Cirebon dipengaruhi signifikan oleh pajak daerah, retribusi daerah dan dana perimbangan, sementara itu lain-lain PAD yang sah tidak berpengaruh signifikan terhadap belanja daerah di Kota Cirebon. Disisi lain, secara simultan variabel pajak daerah, retribusi daerah, lain-lain PAD yang sah dan dana perimbangan berpengaruh signifikan terhadap belanja daerah di Kota Cirebon. Kata kunci : Belanja Daerah, Pajak Daerah, Retribusi Daerah, Lain-lain PAD Yang Sah, Dana Perimbangan

[error in script]
Item Type: Thesis (Bachelor)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Syariah dan Ekonomi Islam
Depositing User: rosyidah rosyidah rosyidah
Date Deposited: 29 May 2024 02:03
Last Modified: 29 May 2024 02:03
URI: http://repository.syekhnurjati.ac.id/id/eprint/13224

Actions (login required)

View Item View Item