PEMBERDAYAAN BERKELANJUTAN PADA RUKUN WARGA PERUMAHAN MELALUI GOTONG ROYONG DI ERA PANDEMI

Abdul Aziz, AZ and Tamsik Udin, TU and Pupu S Sumaya, PS (2021) PEMBERDAYAAN BERKELANJUTAN PADA RUKUN WARGA PERUMAHAN MELALUI GOTONG ROYONG DI ERA PANDEMI. 1, 1 (1). CV. Elsi Pro, Cirebon. ISBN 978-623-7786-21-4 (In Press)

[img]
Preview
Text
Buku Pemberdayaan_2021_Aziz_dkk.pdf

Download (9MB) | Preview

Abstract

Pembangunan berkelanjutan merupakan suatu upaya untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Salah satu wujud dari pembangunan berkelanjutan harus dapat diimplementasikan dengan cara memberdayakan masyarakat. Pemberdayaan masyarakat merupakan suatu kegiatan yang dilakukan secara sadar oleh seluruh atau sebagian dari masyarakat dalam rangka meningkatkan taraf hidup dan eksistensi kebersamaan melalui gotong-royong dan partisipasi aktif

[error in script]
Item Type: Book
Uncontrolled Keywords: Pemberdayaan, Gotong Royong, Pandemi Covid, Program
Subjects: H Social Sciences > HT Communities. Classes. Races
H Social Sciences > HV Social pathology. Social and public welfare
Divisions: Fakultas Syariah dan Ekonomi Islam > Perbankan Syariah
Depositing User: abdul aziz
Date Deposited: 04 May 2021 05:45
Last Modified: 04 May 2021 05:45
URI: http://repository.syekhnurjati.ac.id/id/eprint/4589

Actions (login required)

View Item View Item