Dini Fikriah, (2022) DAMPAK PERCERAIAN TERHADAP RASA PERCAYA DIRI PEREMPUAN DI DESA CISETU KECAMATAN RAJAGALUH KABUPATEN MAJALENGKA. Bachelor thesis, IAIN SYEKH NURJATI. S1 BKI.
|
Text
1 COVER.pdf Download (4MB) | Preview |
|
|
Text
BAB I.pdf Download (3MB) | Preview |
|
|
Text
BAB V.pdf Download (3MB) | Preview |
|
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (3MB) | Preview |
Abstract
Perceraian merupakan putusnya ikatan perkawinan antara pasangan suami istri ketika tujuan perkawinan harus kandas ditengah jalan. Ketika seseorang bercerai, dapat menetapkan status baru, baik itu laki-laki maupun perempuan yaitu sebagai janda atau duda, janda sebutan untuk perempuan dan duda sebutan untuk laki-laki. Faktor utama yang menyebabkan keduanya bercerai biasanya karena faktor ekonomi, perselingkuhan, KDRT kurangnya komunikasi juga tidak bertanggung jawab. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui faktor-faktor penyebab terjadinya perceraian, untuk mendeskripsikan ketidakpercayaan diri perempuan dan untuk menganalisis bagaimana dampak perceraian terhadap rasa percaya diri perempuan di Desa Cisetu Kecamatan Rajagaluh Kabupaten Majalengka. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif, metode yang digunakan penulis dalam penelitian ini adalah metode analisis deskriptif yang betujuan untuk mengeksplorasi atau mengklarifikasi suatu fenomena, gejala, serta kejadian sosial dengan menggambarkan semua masalah yang ada secar umum kemudian menganalisis serta mengklarifikasi masalah sambil berusaha mencari solusi dengan pencatatan dan penguraian masalah berdasarkan data yang di kumpulkan. Hasil penelitian diperoleh yaitu disimpulkan bahwa perempuan setelah bercerai di desa Cisetu Kecamatan Rajagaluh Kabupaten Majalengka cenderung memiliki rasa percaya diri yang kurang karena acapkali malu ketika bertemu orang-orang sekitar, minder terhadap orang-orang, takut ketika ada seseorang yang mengajak berumah tangga kembali, dan dihantui perasaan bersalah terhadap dirinya dan juga anak�anaknya karena tidak bisa merasakan hangatnya kasih sayang orang tua yang utu
Item Type: | Thesis (Bachelor) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Percerian, Percaya Diri dan Janda |
Subjects: | Filsafat, Psikologi, Agama > Psikologi |
Divisions: | Fakultas Ushuluddin Adab dan Dakwah > Bimbingan Konseling Islam |
Depositing User: | H. Tohirin S.Ag |
Date Deposited: | 27 Oct 2022 03:32 |
Last Modified: | 27 Oct 2022 03:32 |
URI: | http://repository.syekhnurjati.ac.id/id/eprint/8205 |
Actions (login required)
View Item |