Pengaruh Manajemen Konflik Dan Budaya Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Bank BTN KC Syariah Cirebon

Siti Rohani, (2023) Pengaruh Manajemen Konflik Dan Budaya Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Bank BTN KC Syariah Cirebon. Bachelor thesis, S1 Perbankan Syariah IAIN Syekh Nurjati.

[img]
Preview
Text
1908203041_1_cover.pdf

Download (2MB) | Preview
[img]
Preview
Text
1908203041_2_bab1.pdf

Download (152kB) | Preview
[img]
Preview
Text
1908203041_6_bab5.pdf

Download (126kB) | Preview
[img]
Preview
Text
1908203041_7_dafpus.pdf

Download (131kB) | Preview

Abstract

Siti Rohani. NIM 1908203041 “Pengaruh Manajemen Konflik Dan Budaya Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Bank BTN KC Syariah Cirebon”. Bank BTN KC Syariah Cirebon merupakan lembaga perbankan yang berada di Kota Cirebon dan beralamatkan di jl. Kartini No.68, Sukapura, Kec. Kejaksan, Kota Cirebon, yang berfokus dalam bisnis pembiayaan proyek perumahan untuk rakyat tanpa subsidi. Tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh manajemen konflik terhadap kinerja pegawai pada Bank BTN KC Syariah Cirebon. Kemudian untuk mengetahui pengaruh budaya kerja terhadap kinerja pegawai pada Bank BTN KC Syariah Cirebon. Kemudian untuk mengetahui pengaruh manajemen konflik dan budaya kerja terhadap kinerja pegawai pada Bank BTN KC Syariah Cirebon. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini merupakan jenis penelitian exsplanatory research (penelitian eksplanatory) dengan menggunakan metode penelitian kuantitatif. Teknik pengumpulan data yang dilakukan dalam penelitian ini yaitu observasi, dokumentasi, dan penyebaran kuesioner kepada 51 responden selaku pegawai bank BTN KC Syariah Cirebon. Berdasarkan hasil analisis pengujian uji t menunjukkan bahwa secara parsial variabel manajemen konflik berpengaruh terhadap kinerja pegawai bank BTN KC Syariah Cirebon dengan nilai thitung sebesar 9,163 > ttabel sebesar 2,012. Variabel budaya kerja pun berpengaruh terhadap kinerja pegawai pada bank BTN KC Syariah Cirebon, dengan nilai thitung sebesar 16.372 > ttabel sebesar 2,011. Kemudian berdasarkan hasil pengujian uji F menunjukkan bahwa secara parsial variabel manajemen konflik dan budaya kerja secara bersama-sama berpengaruh terhadap kinerja pegawai bank BTN KC Syariah Cirebon dengan Fhitung sebesar 133.845 > Ftabel sebesar 3,19. Kata Kunci : Manajemen Konflik, Budaya Kerja, Kinerja pegawai

[error in script]
Item Type: Thesis (Bachelor)
Subjects: H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Syariah dan Ekonomi Islam > Perbankan Syariah
Depositing User: rosyidah rosyidah rosyidah
Date Deposited: 09 Jun 2023 06:25
Last Modified: 09 Jun 2023 06:25
URI: http://repository.syekhnurjati.ac.id/id/eprint/10640

Actions (login required)

View Item View Item