Pengaruh Kompetensi Kepribadian Guru terhadap Minat Belajar Siswa dalam Pembelajaran Bidang Studi Fiqih di Madrasah Aliyah (MA) Sunan Gunung Jati Losari Kecamatan Losari Kabupaten Cirebon

Muplikh Aliq, (2024) Pengaruh Kompetensi Kepribadian Guru terhadap Minat Belajar Siswa dalam Pembelajaran Bidang Studi Fiqih di Madrasah Aliyah (MA) Sunan Gunung Jati Losari Kecamatan Losari Kabupaten Cirebon. Bachelor thesis, S1-Pendidikan Agama Islam IAIN Syekh Nurjati.

[img] Text
2008101067_1_cover.pdf

Download (1MB)
[img] Text
2008101067_2_bab1.pdf

Download (489kB)
[img] Text
2008101067_6_bab5.pdf

Download (350kB)
[img] Text
2008101067_7_dafpus.pdf

Download (364kB)

Abstract

Guru yang memiliki pribadi pandai, baik, ramah, disiplin, serta disenangi siswa sangat besar pengaruhnya dalam merangsang timbulnya minat dan perhatian siswa. Akan tetapi tidak selamanya guru yang memiliki kompetensi kepribadian yang baik bisa menjadikan siswa memiliki minat belajar yang baik pula, hal seperti ini penulis temui di Madrasah Aliyah (MA) Sunan Gunung Jati Losari, Kecamatan Losari, Kabupaten Cirebon. Tujuan pada penelitian ini untuk mengetahui kompetensi kepribadian guru fiqih dan minat belajar siswadalam pembelajaran bidang studi fiqih, serta seberapa besar pengaruh kompetensi kepribadian guru terhadap minat belajar siswa dalam pembelajaran bidang studi fiqih di MA Sunan Gunung Jati Losari. Penelitian ini menggunkan metode kuantitatif, dalam pengumpulan data penulis melakukan observasi, angket, dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menyimpulkan kompetensi kepribadian guru bidang studi fiqih dalam kategori baik, dengan perolehan skor sebesar 91,87%. Minat belajar siswa dalam pembelajaran bidang studi fiqih juga dalam kategori baik, dengan perolehan skor sebesar 89,50%. Pengaruh kompetensi kepribadian guru terhadap minat belajar siswa dalam pembelajaran bidang studi fiqih di MA Sunan Gunung Jati Losari, berdasarkan hasil perhitungan koefisien korelasi didapatkan nilai sebesar 0,646 yang termasuk kategori cukup tinggi. Adapun pengaruhnya sebesar 41,73% dan 58,27 % lagi dipengaruhi oleh faktor lain, dan dapat disimpulkan pengaruhnya signifikan karena nilai “t” dengan df = 80-2 = 78 didapat ttabel = 1,665 pada taraf signifikan a = 0,05 sedangkan nilai

[error in script]
Item Type: Thesis (Bachelor)
Subjects: Pendidikan > Teori dan Praktek Pendidikan > Pendidikan Tinggi
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > 1. Pendidikan Agama Islam
Depositing User: rosyidah rosyidah rosyidah
Date Deposited: 14 Aug 2024 03:49
Last Modified: 14 Aug 2024 03:49
URI: http://repository.syekhnurjati.ac.id/id/eprint/14326

Actions (login required)

View Item View Item