Upaya Kepala Sekolah Untuk Meningkatkan Motivasi Kerja Dalam Mengembangkan Profesionalitas Guru Smk Manbaul Ulum Di Kabupaten Cirebon

Nur Azizah, (2020) Upaya Kepala Sekolah Untuk Meningkatkan Motivasi Kerja Dalam Mengembangkan Profesionalitas Guru Smk Manbaul Ulum Di Kabupaten Cirebon. Masters thesis, KEMENAG RI.

[img] Text
AWALAN-DAFTAR ISI.pdf

Download (2MB)
[img] Text
BAB I (2).pdf

Download (255kB)
[img] Text
BAB V (2).pdf

Download (97kB)
[img] Text
DAPUS (2).pdf

Download (104kB)

Abstract

Program kependidikan pada umumnya, pembinaan tenaga guru memerlukan waktu yang lama untuk mencapai perubahan hasil yang signifikan. Berbagai hasil studi menunjukan bahwa program pengembangan tenaga guru yang berjangka pendek dan tidak ditindaklanjuti dengan program berikutnya atau program pendukung lainnya, akan hilang dan kinerja yang bersangkutan kembali seperti sebelum program pembinaan dilakukan.. Permasalahan dalam penelitian ini : (1) Bagaimana kerja guru SMK Manbaul Ulum di Kabupaten Cirebon ? (2) Bagaimana upaya Kepala sekolah dalam meningkatkan motivasi kerja dalam menegembangkan profesionalitas guru SMK Manbaul Ulum Kabupaten Cirebon? (3) Apa saja hambatan dan solusi yang dilakukan Kepala Sekolah untuk meningkatkan motivasi kerja dalam mengembangkan profesionalitas guru SMK Manbaul Ulum di Kabupaten Cirebon? Penelitian ini bertujuan : (1) Untuk mendeskripsikan guru SMK Manbaul Ulum di Kabupaten Cirebon. (2) Untuk menganalisis upaya Kepala sekolah dalam meningkatkan motivasi kerja dalam menegembangkan profesionalitas guru SMK Manbaul Ulum Kabupaten Cirebon (3) Untuk menganalisis hambatan dan solusi yang dilakukan Kepala Sekolah untuk meningkatkan motivasi kerja dalam mengembangkan profesionalitas guru SMK Manbaul Ulum di Kabupaten Cirebon. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif yang bermaksud untuk memahami fenomena tentang apa yang dialami oleh subjek penelitian seperti : perilaku, persepsi, motivasi, tindakan, dan lainnya, secara holistik. Pengumpulan data dilakukan dengan teknik observasi, dokumentasi,dan wawancara. Teknik analisis data meliputi reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Kesimpulan dari penelitian ini adalah bahwa upaya yang dilakukan kepala sekolah dalam meningkatkan motivasi kerja dalam mengembangkan profesionalitas guru SMK Manbaul Ulum yaitu: a) mengikutsertakan guru dalam diklat; b) menyediakan fasilitaas yang diperlukan dalam proses pembelajaran; c) menghimbau/ mengingatkan guru untuk memanfaatkan fasilitas yang telah disediakan; d) memberikan nkebebasan kepada guru dalam penggunaan metode pembelajaran; e) menyediakan presensi dan mengecek secara berkala; f) melakukan pengaturan meja guru untuk mempermudah komunikasi; g) melakukan pengawasan terhadap setiap kegiatan pembelajaran; h) memberikan motivasi, arahan dan contoh kepada guru; i) memberikan teguran kepada guru yang kurang disiplin; dan j) kepala sekolah terbuka dan memberikan teladan kepada guru. Dan untuk mengembangkan profesionalitas guru, guru diberikan reward jika mencapai prestasinya, dan terutama dalam kesejahteraan guru perlu diutamakan. Upaya tersebut bisa dikatakan efektif

[error in script]
Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: Filsafat, Psikologi, Agama > BC Logic
Divisions: Fakultas Pascasarjana > Program Magister > Manajemen Pendidikan Islam
Depositing User: tuti alawiyah alawiyah
Date Deposited: 11 Sep 2024 01:41
Last Modified: 11 Sep 2024 01:41
URI: http://repository.syekhnurjati.ac.id/id/eprint/14516

Actions (login required)

View Item View Item