Media Puzzle Life Circle Animals Untuk Mengembangkan Kecerdasan Naturalistiktik Anak Usia 5-6 Tahun Di TK Annida Karyamulya Kota Cirebon

Rinda Diana Ali, (2022) Media Puzzle Life Circle Animals Untuk Mengembangkan Kecerdasan Naturalistiktik Anak Usia 5-6 Tahun Di TK Annida Karyamulya Kota Cirebon. Bachelor thesis, S1 Tadris Pendidikan Guru Raudathul Atfal IAIN Syekh Nurjati Cirebon.

[img]
Preview
Text
AWALAN DLL.pdf

Download (594kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (329kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (128kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAPUS.pdf

Download (194kB) | Preview

Abstract

Media Puzzle Life Circle Animals Dalam Mengembangkan Kecerdasan Naturalistiktik Anak di TK Annida Karyamulya Kota Cirebon. Latar belakang penelitian dan pengembangan ini ialah minimnya kesedian media pembelajaran yang ada di TK. Peserta didik untuk proses kegiatan ini hanya di beri LKA sehingga peserta didik kesulitan untuk memahami pembelajaran tema binatang yang disampaikan guru. Diketahui tingkat kecerdasan Naturalistiktik anak pada kelompok B perlu dikembangkan secara baik dan optimal. Penelitian ini bertujuan untuk menghasilakan media pembelajaran yang menarik anak dan membuat anak lebih semangat dalam belajar. Media yang dihasilkan berupa “Puzzle Life Circle Animals” yang bertujuan untuk menstimulasi kecerdasan Naturalistiktik anak usia dini. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui cara pembuatan media puzzle life circle Animals, mengembangkan media puzzle life circle animals, dan mengetahui kelayakan media puzzle life circle animals dalam mengenalkan hewan di TK Annida. Penelitian menggunakan metode Research & Development (R&D) penelitian dan pengembangan media yang dilakukan hanya enam tahapan diantaranya (a) pengumpulan informasi awal (2) desain produk (c) validasi produk yang dikembangkan (d) perbaikan desain produk (e ) uji coba produk terbatas (f) hasil produk. yaitu penelitian dengan metode pencarian media yang baru maupun mengembangkan media yang sudah ada sedemikian rupa sehingga lebih efisien dan mudah diimplemetasikan oleh guru maupun murid. Hasil penelitian dan pengembangan media Puzzle life Circle Animals telah dianalisis berdasarkan validasi ahli menghasilkan 97,5%dari ahli media, dari ahli materi dengan hasil 95% sedangkan hasil coba terbatas dengan menyesuaikan uji coba kelayakan dari tanggapan 3 guru diantaranya dari kepala sekolah memperoleh 92,5% dan memperoleh dari guru kelas 95% dan memperoleh dari guru pendamping mendapatkan 95%. Hasil penelitian ini menyimpulkan, media puzzle life circle sangat layak digunakan sebagai media pembelajaran karena sangat mudah dipahami dan efektif diimplementasikan oleh guru maupun murid, khususnya untuk mengembangkan kecerdasan Naturalistiktic anak usia 5 – 6 tahun

[error in script]
Item Type: Thesis (Bachelor)
Subjects: Pendidikan > Teori dan Praktek Pendidikan > Pendidikan Tinggi
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > 8. Pendidikan Guru Raudhatul Athfal
Depositing User: Eka Cahya Nugraha
Date Deposited: 04 Aug 2022 03:14
Last Modified: 04 Aug 2022 03:14
URI: http://repository.syekhnurjati.ac.id/id/eprint/7605

Actions (login required)

View Item View Item